Monday, July 11, 2011

Visual Communication Principle


KONSEP:

Saya memvisualisasikan diri saya dengan burung karena burung itu sensitif (jika disentuh langsung terbang), suka berkumpul bersama teman-teman (burung selalu bergerombol), suka berpetualang dan mempunyai banyak pengalaman (burung berkelling ke mana-mana), tidak mudah menyerah (burung berusaha mencari makan sampai dapat tidak mengenal lelah), cenderung tertutup (burung digambarkan warna hitam), suka menyanyi (burung berkicau), simpati kepada yang kurang (burung selalu melihat ke bawah), bisa jadi teman baik (burung yang menjadi peliharaan bisa menjadi teman baik bagi yang merawatnya), tidak suka dikekang (jika burung ditangkap, pasti dia langsung kabur) dan saya suka dengan angka 10, maka burung yang saya gambarkan berjumlah 10.

Kemudian saya menggambarkan langit dengan warna orange, merah dan matahari, itu menandakan matahari terbit yang mempunyai makna bahwa saya adalah orang yang memiliki semangat tinggi

Saya gambarkan rumah-rumah, karena saya suka bermain ke rumah teman (burung suka hinggap di pohon-pohon)

dan Alhamdulillah tugas untuk UAS ini bisa mendapatkan nilai A :D

No comments: